psdal-unej
LOKAKARYA PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS)

Probolinggo, 6 November 2019 Civitas Prodi Magister Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan (PSDAL) Pascasarjana Universitas Jember (UNEJ) yang tergabung dalam Forum DAS Brantas Sampean yaitu Prof. Dr. Indarto, S.TP, DEA dan Dr. Luh Putu Suciati, S.P, M.Si dengan dua mahasiswa PSDAL berpartisipasi dalam Lokakarya Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (DAS). Kegiatan Lokakarya diprakarsai oleh FORDAS […]

DSC_0162
Praktikum Lapang Mahasiswa Program Studi Magister Pengelolaan Sumber Daya Air Pertanian Pascasarjana UNEJ

2/7/2018 Sungai merupakan salah satu sumber daya air yang sifatnya melintasi berbagai wilayah sesuai dengan batasannya. Konsep pengelolaan sungai yang diterapkan oleh pemerintah adalah one river one management. Oleh sebab itu mahasiswa didampingi dosen Program Studi Magister Pengelolaan Sumber Daya Air Pertanian Pascasarjana UNEJ melakukan kunjungan dan praktikum lapang di Perum Jasa Tirta I Malang. […]

WhatsApp Image 2018-05-11 at 07.48.34
Forum Group Discussion Terhadap Kekeringan Di Lahan Rehabilitasi Taman Nasional Meru Betiri Desa Wonoasri Kecamatan Tempurejo

Permasalahan yang terjadi di lahan rehab diantaranya banyak tanaman pokok yang mati, rawan kebakaran hutan saat kemarau, dan kekurangan air saat musim kemarau. Kegiatan diskusi ini sangat membantu petani lahan rehab dalam pemberian informasi dan pengetahuan teknologi terhadap masalah kekeringan. Petani kesulitan dalam menyimpan air, sehingga perlu membawa air dari sungai atau cekungan dengan jerigen. […]

MPSAP-UNEJ.3
Diskusi Konflik Sosial dan Ketahanannya di Desa Semboro Bersama Kementerian Sosial Jawa Timur dan Dinas Sosial Jember.

Selasa 8/5/2018 Mahasiswa Magister Pengelolaan Sumber Daya Air Pertanian (MPSAP) Pascasarjana Universitas Jember menghadiri kegiatan diskusi berjudul “Penguatan Desa Berketahanan Sosial Tahun 2018” di balai Desa Semboro, Kecamatan Semboro, Kabupaten Jember. Diskusi tersebut menghadirkan para pakar, yaitu Isnaini Dwi Susanti, S.H selaku Kepala Dinas Sosial Kabupaten Jember, Hanifi selaku perwakilan dari Kapolres Jember, serta Selfi […]

wonoasri_UNEJ-768x511
Diskusi Penanganan Banjir Desa Wono Asri

Jember, 16 April 2018 Dr. Ir. Sugeng Winarso, M.Si peneliti bidang pengelolaan sumber daya air sekaligus Wakil Direktur Pascasarjana Universitas Jember mengatakan, untuk mengatasi persoalan banjir yang sering kali merendam kawasan Desa Wono Asri Kecamatan Tempurejo Kabupaten Jember kala musim hujan, diperlukan sinergi pemerintah dan masyarakat secara serius. Salah satu langkah kecil yang bisa dilakukan […]